Senin, 11 April 2011

PERBEDAAN DAN PERSAMAAN MAILING LIST & GROUP DI Fb B

ANALISIS PERBEDAAN DAN PERSAMAAN MAILING LIST & GROUP DI Fb

Mailing list adalah group diskusi dimana setiap orang bisa berlangganan dan berpartisipasi didalamnya. kita dapat membaca mail orang lain dan kemudian mengirimkan balasannya.
Secara sederhana, Mailing list adalah sebuah daftar alamat alamat email yang mempunyai kesukaan/kepentingan yang sama.

Jika seseorang mengirimkan surat yang kemudian dikirimkan ke semua orang yang terdapat di dalam daftar, terserah kita apakah kita ingin mereply mailnya, mengirim mail baru atau hanya membaca tanpa ikut berdiskusi.

Setiap kali kita atau orang lain mereply sebuah mail, mail tersebut didistribusikan ke setiap mail box masing masing orang yang terdapat di dalam daftar.
Semua proses ini diatur oleh sebuah program yang dinamakan Mailing List Manager (MLM'S) atau Mail Servertr

Group di fb adalah



untuk para penggunanya (user) dalam membuat suatu komunitas atau kumpulan orang yang mempunyai hobi, aktivitas, atau berbagai persamaan lainnya. Dengan membuat group kita dapat membuat sebuah komunitas yang dapat berbagi informasi dan bahkan kopi darat jika memang diperlukan.

Perbedaan dan persamaan mailing list da group di fb

Perbedaan

 Fb sering digunakan sarana kejahatan
 Kalo di fb bias dijadikan sarana usaha
 Kalo mailing list tdk bias chat seperti fb
 Mailing list tdk bias melihat photo

Persamaan

 Sama sama berkomunitas
 Sama sama bias berkomunikasi
 Sama sama bias didistribusikan ke anggota
 Dapat berbagi informasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar